SMA Negeri 3 Banjarmasin terletak di Jl. Veteran Sungai Bilu No.381, Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan 70239 Telp. (0511)3268013
MAP
Hasil seleksi jalur SNBP 2023
Apa itu SNBP ?
SNBP adalah singkatan dari Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi. Ini merupakan proses seleksi berdsarkan nilai raport, portofolio dan prestasi lainnya.
Selamat, telah resmi menjadi mahasiswa PTN. Kuliah jangan cama cari nilai IPK saja, ya. Cari juga nilai-nilai kehidupan untuk bekal masa depan.
“Mahasiswa”, “Maha” dan “Siswa”, berarti kamu sudah menjadi lebih besar daripada seorang siswa. Gunakan waktu-waktumu untuk belajar dan bertumbuh lebih baik lagi di perkuliahan agar kamu bisa menjadi orang sukses suatu hari nanti.
Pohon besar menghasilkan oksigen Digantungi sebuah ayunan Selamat Lulus SNBP Kamu anak yang membanggakan